SDS #11 Kiat-Kiat Dalam Evaluasi Paruh Waktu Rencana Strategis
Sejak tahun 2003 pemerintah telah melakukan reformasi perencanaan dan penganggaran. Reformasi perencanaan dan penganggaran dilakukan dengan menerapkan budaya kerja birokrasi yang berorientasi pada pengelolaan hasil kerja (result management) dan pengukuran kinerja (performance measurement), sehingga diharapkan dapat meningkatkan kinerja pemerintah. Pendekatan…