INSPEKTORAT KOTA MADIUN

INTEGRITAS TANPA BATAS

Materi

Webinar Keuda Series #19: Kebijakan Pengelolaan DAK Dalam APBD TA 2023

ajax-loader-2x Webinar Keuda Series #19: Kebijakan Pengelolaan DAK Dalam APBD TA 2023

Ditjen Bina Keuangan Daerah Kementerian Dalam Negeri pada hari Kamis tanggal 16 Juni 2022 kembali menggelar kegiatan webinar Keuda Update Seri #19.  Kali ini, webinar Keuda Update Series membahas topik “Rakor Kebijakan DAK Urusan Wajib Pelayanan Dasar dalam APBD” yang dilaksanakan melalui video conference.

Salah satu pembicara dalam webinar Keuda Update Series #19 adalah DR. Drs. A. Fatoni, M.Si. selaku Direktur Jenderal Bina Keuangan Daerah Kementerian Dalam Negeri dengan judul Kebijakan Pengelolaan DAK Dalam APBD TA 2023.