SDS #13 Kiat-kiat Dalam Pengukuran Kualitas Kebijakan Instansi Pemerintah
Instansi Pemerintah perlu melakukan pengukuran kualitas kebijakan secara tepat dan akurat berdasarkan Pedoman Pengukuran Kualitas Kebijakan yang disusun oleh Lembaga Administrasi Negara. Indeks Kualitas Kebijakan penting untuk diukur karena menjadi salah satu indikator dari program/area perubahan penataan peraturan perundang-undangan/deregulasi kebijakan…
Status Kepegawaian di Lingkungan Instansi Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah
Pada tanggal 31 Mei 2022, Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi menerbitkan surat Nomor: B/185/M.SM.02.03/2022 Hal Status Kepegawaian di Lingkungan Instansi Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah. Dasar hukum dikeluarkannya surat tersebut adalah Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014, Peraturan Pemerintah…