INSPEKTORAT KOTA MADIUN

INTEGRITAS TANPA BATAS

Month: June 2024

Berita

INSPEKTORAT KOTA MADIUN MENGADAKAN BIMBINGAN TEKNIS MANAJEMEN RISIKO PEMBANGUNAN DAERAH & MANAJEMEN RISIKO FRAUD

Loading

Pemerintah Kota madiun melalui Inspektorat Kota Madiun menggelar Bimbingan Teknis (Bimtek) Manajemen Risiko Bagi Unit Pemilik Risiko (UPR) yang diikuti oleh Subkoordinator Perencanaan di lingkup OPD Pemerintah Kota Madiun, Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman dan keterampilan para perencana dalam…

APIP

Bimtek Penilaian Mandiri Maturitas SPIP Terintegrasi

Loading

Inspektorat Kota Madiun bersama Perwakilan BPKP Provinsi Jawa Timur mengadakan Bimbingan Teknis Penilaian Mandiri Maturitas SPIP Terintegrasi. Kegiatan dilaksanakan tanggal 19 dan 20 Juni 2024 di Gedung Diklat BKPSDM Kota Madiun. Bimbingan teknis dibuka oleh Sekretaris Inspektorat Kota Madiun, DORIS…

APIP

Pj. WALI KOTA BERI PEMBINAAN PADA KARYAWAN INSPEKTORAT KOTA MADIUN

Loading

Pj. Wali Kota Beri Apresiasi Kinerja Inspektorat Untuk Kota Madiun, Inspektorat Kota Madiun menggelar pembinaan bagi pegawai, Rabu (12/6). Pada kegiatan tersebut, Pj. Wali Kota Madiun Eddy Supriyanto hadir untuk memberikan pengarahan bagi pegawai. Dalam sambutannya, Pj. wali kota menyampaikan…

Berita

PEMBINAAN JUKIR KOTA MADIUN CEGAH PUNGLI

Loading

Sosialisasi Saber Pungli Jukir Kota Madiun Inspektorat Kota Madiun bersama Tim Saber Pungli Kota Madiun, Jawa Timur memberikan Pembinaan terkait aturan dan Sosialisasi parkir kepada ratusan juru parkir (jukir) yang terdaftar sebagai tindak preventif agar tidak sembarangan melakukan Pungutan Liar…