Evaluasi SAKIP
Dalam rangka pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2006 tentang Pedoman Keuangan dan Kinerja Instansi Pemerintah, Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 53 Tahun 2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, Pelaporan Kinerja dan Tata Cara Reviu Atas…
Kebijakan Pelaksanaan Evaluasi SAKIP Tahun 2021
Pada tanggal 5 Juli 2021 Deputi Bidang Reformasi Birokrasi, Akuntabilitas Aparatur dan Pengawasan mengeluarkan surat Nomor: B/41/AA.04/2021 tentang Kebijakan Pelaksanaan Evaluasi SAKIP Tahun 2021. Mengingat perkembangan pandemi covid-19, maka dalam surat tersebut menyebutkan: Evaluasi implementasi SAKIP Tahun 2021 tidak dilaksanakan…
Rapat Persiapan Evaluasi SAKIP
Pada hari Kamis, tanggal 20 Mei 2020, Inspektorat Kota Madiun melaksanakan Rapat Persiapan Evaluasi SAKIP Tahun 2021 yang dipimpin oleh Inspektur Pembantu I. Rapat yang bertempat di ruang rapat lantai 4 Gedung Graha Krida Praja ini mengundang seluruh Inspektur Pembantu,…
Bimbingan Teknis Evaluator SAKIP Tahun 2021
Sebagai tindak lanjut atas Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 12 Tahun 2015 tentang Pedoman Evaluasi Atas Implementasi Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP) dan dalam rangka meningkatkan kualitas SDM evaluator SAKIP, maka Pemerintah Provinsi Jawa Timur…
Evaluasi Sistem Akuntabilitas Instansi Pemerintah (SAKIP)
Sebagai tindak lanjut atas Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 12 Tahun 2015 tentang Pedoman Evaluasi Atas Implementasi Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP) dan dalam rangka meningkatkan kualitas SDM evaluator SAKIP, maka Pemerintah Provinsi Jawa Timur…
Evaluasi Atas Implementasi SAKIP
Sebagai tindak lanjut atas Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 12 Tahun 2015 tentang Pedoman Evaluasi Atas Implementasi Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP) dan dalam rangka meningkatkan kualitas SDM evaluator SAKIP, maka Pemerintah Provinsi Jawa Timur…
Hasil Evaluasi Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah Tahun 2020
Pada tanggal 22 April 2021 Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi melaksanakan kegiatan penyerahan hasil evaluasi pelaksanaan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah dan Reformasi Birokrasi Tahun 2020 atau “SAKIP-RB Award” kepada 34 Provinsi dan 514 Kabupaten/Kota di seluruh Indonesia baik…
Rakor Pelaksanaan Percepatan RB dan Implementasi SAKIP
Dalam rangka meningkatkan kualitas pelaksanaan Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP) dan percepatan pelaksanaan Reformasi Birokrasi pada Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota se Jawa Timur, Pemerintah Provinsi Jawa Timur melalui Biro Organisasi menyelenggarakan Rapat Koordinasi melalui daring menggunakan aplikasi zoom meeting pada…
SE Menteri PANRB No. 5 Tahun 2021
Sebagai tindak lanjut arahan Presiden dan Wakil Presiden tentang penyederhanaan pelaporan, serta berdasarkan Peraturan Pemerintah Nomor 13 Tahun 2019 tentang Laporan dan Evaluasi Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah, Peraturan Presiden Nomor 29 Tahun 2014 tentang Sistem Akuntabiltias Kinerja Instansi Pemerintah, serta memperhatikan…
Evaluasi SAKIP dan RB Tahun 2020
Berdasarkan surat Deputi Bidang Reformasi Birokrasi Kementerian PAN dan RB tanggal 26 Agustus 2020 Nomor: B/200/RB.04/2020 hal Undangan Pelaksanaan Evaluasi Reformasi Birokrasi Tahun 2020 dan surat tanggal 26 Agustus 2020 Nomor: B/149/AA.04/2020 hal Undangan Pelaksanaan Evaluasi Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi…